Berikan Pengamanan, Pengawalan MTQ Tingkat Desa, Ini Pesan Kapolsek Pemenang

Read Time:1 Minute, 19 Second

Mata Lensa||Lombok Utara – Anggota Polsek pemenang Polres Lombok Utara Polda NTB memberikan pengawalan, pengamanan pembukaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) ke XV tingkat Desa Malaka Kecamatan Pemenang bertempat di Dusun Pandanan,Senin malam sekira pukul 21.09 Wita, 15/04/2024.

“Kapolres Lombok Utara Polda NTB AKBP Didik Putra Kuncoro,S.I.K.M.S.i melalui Kapolsek Pemenang IPTU Hadi Suprayitno,S.Sos., menerangkan kegiatan pengawalan, pengamanan pembukaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an ini dilakukan untuk memberikan rasa aman, nyaman bagi seluruh warga, masyarakat yang ada di wilayah hukumnya yang sedang melaksanakan kegiatan MTQ, ini juga dilaksanakan untuk menunjukan kehadiran Polri di tengah – tengah masyarakat dalam mewujudkan situasi Kamtibmas yang betul – betul terjaga aman, damai dan kondusif sehingga kegiatan yang di laksanakan berjalan sesuai dengan yang di harapkan tanpa adanya halangan, hambatan,”Papar Suprayitno.

Diwaktu yang sama, Camat Pemenang Datu Aryanta Bayu Aji,S.I.P mengungkapkan diharapkan dengan adanya MTQ (Musabaqoh Tilawatil Qur”an) ini dapat menumbuhkan minat para generasi muda untuk lebih giat dalam mempelajari dan cinta terhadap Al-Qur’an. Saya mengajak kepada seluruh orang tua agar menanamkan ketaatan kepada putra – putri masing – masing untuk terus meningkatkan ketaqwaan sehingga bekal ilmu agama tertanam dalam jiwa, ini semua untuk masa depan generasi muda yang akan datang,”Ujarnya

Lebih jauh, Kapolsek Pemenang Polres Lombok Utara Polda NTB IPTU Hadi Suprayitno,S.Sos., mengungkapkan mari kita jaga, sukseskan bersama Musabaqah Tilawatil Qur”an ini dengan ikut serta meramaikan dan memeriahkannya. Dan semoga para peserta yang mengikuti bisa mendapatkan nilai – nilai yang memuaskan dan bisa menjadi contoh untuk generasi – generasi yang akan datang,”Tandasnya

(WJH/MLN)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Previous post Gelar Monitoring, Berikan Pengamanan, Ini Yang di Lakukan Anggota Sat Samapta Polres Lombok Utara
Next post Polres Loteng Himbau Masyarakat Tidak Pakai Mobil Bak Terbuka Rayakan Libur Lebaran
Close
Visit Us On Facebook